Lirik : Bondan Prakoso - Melodi Kedamaian

9:40:00 PM

Welcome to all music lovers, may your days in line with the rhythm of peace and happiness.
For those who love this song, feel free to grasp the lyric directly
and sing along with your heart. Enjoy It !!!

Lirik : Bondan Prakoso - Melodi Kedamaian
Sumber gambar : bondanprakoso.com


Lirik : Bondan Prakoso - Melodi Kedamaian

Mengapa kita harus hidup dalam kebencian
Ketika keindahan juga menjadi pilihan
Lantunkan melodi kedamaian
Getarkan nadi cinta perdamaian

Runtuhkan keangkuhan di antara kita
Kau dan aku kita ciptakan dunia
Dalam harmoni tanpa derita

Lantunkan melodi kedamaian
Getarkan nadi cinta perdamaian
Lepaskan rasa dengki cemburu di hati
Yang tak berarti

Kita hidup dalam lautan udara
Berbagi ruang untuk menghirup kasihnya
Jangan kau biarkan kebencian mengisi hatimu
Lantunkan melodi kedamaian
Tebarkan benih cinta perdamaian

Temukan pada dirimu arti semua ini


Dukung karya musik Bondan Prakoso, dengan cara mengaktifkan NSP/RBT/I-Ring lagu
Bondan Prakoso - Melodi Kedamaian dan jangan lupa untuk membeli CD yang asli.
Terima kasih.

loading...

Share this:

Related Posts

Load disqus comment

Thanks for visiting us. Leave your comment here.
Hint for emoticon: First, choose the emo that you like.
Then, type the unique code of the emo in comment box.

:a
:b
:c
:d
:e
:f
:g
:h
:i
:j
:k
:l
:m
:n
:o
:p
:q
:r
:s
:t